BRI BO Serang Wujudkan Apresiasi kepada Nasabah Lewat Program BRImo FSTVL
narwala.id. Serang, 21 Oktober 2025 — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk melalui Branch Office (BO) Serang menyerahkan hadiah Vespa Primavera kepada salah satu pemenang program BRImo FSTVL, Rizky Juniansyah. Penyerahan dilakukan langsung oleh Branch Office Head BRI Serang, Tamrin Faizal Nender, sebagai bentuk apresiasi kepada nasabah yang aktif menggunakan layanan digital BRI. Program BRImo…

